20 Mac 2013
Presenter berita yang dilamar (Foto: Orange)
ALABAMA – Seorang pembaca berita di Amerika Syarikat , Jillian Pavlica, terkejut ketika dirinya harus membacakan berita lamaran pernikahannya sendiri pada siaran langsung berita FOX 54.
Pevlica, membacakan berita lamaran pernikahan seseorang yang disiarkan di televisyen. Namun, dia tidak tahu kalau berita yang sedang dibacakannya itu adalah berita tentang dirinya.
Pembaca berita asal Alabama, AS ini terkejut ketika disela-sela sedang membawakan acara tiba-tiba rakannya meninggalkan set. Kemudian pacarnya, Vince berjalan menghampirinya sambil berlutut dan memintanya untuk menikah.
"Jillian Pavlica, maukah kau menikah denganku?" kata Vince, seperti dikutip dari Orange, Rabu (20/3/2013).
Kemudian Pevlica mengiyakan lamaran kekasihnya itu. Sebuah tanggal masih belum ditetapkan untuk hari besar mereka.
Pevlica, membacakan berita lamaran pernikahan seseorang yang disiarkan di televisyen. Namun, dia tidak tahu kalau berita yang sedang dibacakannya itu adalah berita tentang dirinya.
Pembaca berita asal Alabama, AS ini terkejut ketika disela-sela sedang membawakan acara tiba-tiba rakannya meninggalkan set. Kemudian pacarnya, Vince berjalan menghampirinya sambil berlutut dan memintanya untuk menikah.
"Jillian Pavlica, maukah kau menikah denganku?" kata Vince, seperti dikutip dari Orange, Rabu (20/3/2013).
Kemudian Pevlica mengiyakan lamaran kekasihnya itu. Sebuah tanggal masih belum ditetapkan untuk hari besar mereka.
Posting Komentar